SHARE
Home > News > Features > Insomnia Merupakan Gejala Kelainan!

Insomnia Merupakan Gejala Kelainan!

02 May 2018 09:51 WIB Kesehatan

Kurang tidur pastinya sering dirasakan oleh sebagian besar yang memiliki kesulitan untuk beristirahat. Kita pun pernah mengalami masalah pola tidur yang berantakan, apalagi harus kembali bekerja keesokan harinya?

Biasanya, jika pola tidur tidak seimbang akan menimbulkan kecemasan dan emosi yang berlebihan. Begadang dan mengonsumsi kafein yang berlebihan dianggap sebagai penyebab utama dalam masalah pola tidur. Mempertahankan pola tidur yang seimbang memang sulit, karena sehari-harinya banyak kegiatan yang harus dilakukan serta tidak adanya waktu istirahat yang cukup. Permasalahan ini telah menjadi perbincangan yang sering dibahas oleh semua orang.

Insomnia atau kurang tidur merupakan gejala kelainan yang mempengaruhi pola tidur seseorang seperti mengalami kesulitan untuk tidur dan sulit untuk mempertahankan pola tidur yang cukup atau seimbang. Tidak hanya begadang dan kafein yang menjadi penyebab dari timbulnya insomnia, namun ada beberapa penyebab lainnya yang menjadi biang dari gejala ini. Penyebab-penyebab lainnya meliputi: Stress mempengaruhi gejala insomnia yang dirasakan oleh sebagian besar orang saat ini. Kehilangan pasangan, pekerjaan, dan tidak bisa liburan merupakan biang dari gejala stress itu sendiri. Alkohol dan nikotin yang menyebabkan penggunanya menjadi sulit tidur akibat mengonsumsi nikotin. Alkohol sendiri memang membuat peminumnya mengantuk, namun menyebabkan peminumnya terbangun di malam hari.

Kebiasaan tidur yang tidak seimbang telah mengganggu waktu tidur seseorang, karena aktivitas yang dilakukannya sebelum tidur dan lingkungan yang tidak nyaman membuat seseorang menjadi susah tidur. Makan terlalu banyak juga menyebabkan susah tidur, karena biasanya setelah makan pasti orang-orang akan berbaring. Itulah yang menyebabkan orang kesulitan untuk tidur, karena aliran asam lambungnya tidak teratur. Obat-obatan yang dimaksud bukanlah narkoba atau sejenisnya. Banyak jenis obat yang mempengaruhi tubuh seseorang, yaitu obat jantung, anti depresi, dan darah tinggi. Beberapa obat yang saat ini dijual bebas juga mengandung kafein, yaitu obat anti nyeri dan penurun berat badan.

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Features > Insomnia Merupakan Gejala Kelainan!

Insomnia Merupakan Gejala Kelainan!

02 May 2018 09:51 WIB
Kesehatan

Kurang tidur pastinya sering dirasakan oleh sebagian besar yang memiliki kesulitan untuk beristirahat. Kita pun pernah mengalami masalah pola tidur yang berantakan, apalagi harus kembali bekerja keesokan harinya?

Biasanya, jika pola tidur tidak seimbang akan menimbulkan kecemasan dan emosi yang berlebihan. Begadang dan mengonsumsi kafein yang berlebihan dianggap sebagai penyebab utama dalam masalah pola tidur. Mempertahankan pola tidur yang seimbang memang sulit, karena sehari-harinya banyak kegiatan yang harus dilakukan serta tidak adanya waktu istirahat yang cukup. Permasalahan ini telah menjadi perbincangan yang sering dibahas oleh semua orang.

Insomnia atau kurang tidur merupakan gejala kelainan yang mempengaruhi pola tidur seseorang seperti mengalami kesulitan untuk tidur dan sulit untuk mempertahankan pola tidur yang cukup atau seimbang. Tidak hanya begadang dan kafein yang menjadi penyebab dari timbulnya insomnia, namun ada beberapa penyebab lainnya yang menjadi biang dari gejala ini. Penyebab-penyebab lainnya meliputi: Stress mempengaruhi gejala insomnia yang dirasakan oleh sebagian besar orang saat ini. Kehilangan pasangan, pekerjaan, dan tidak bisa liburan merupakan biang dari gejala stress itu sendiri. Alkohol dan nikotin yang menyebabkan penggunanya menjadi sulit tidur akibat mengonsumsi nikotin. Alkohol sendiri memang membuat peminumnya mengantuk, namun menyebabkan peminumnya terbangun di malam hari.

Kebiasaan tidur yang tidak seimbang telah mengganggu waktu tidur seseorang, karena aktivitas yang dilakukannya sebelum tidur dan lingkungan yang tidak nyaman membuat seseorang menjadi susah tidur. Makan terlalu banyak juga menyebabkan susah tidur, karena biasanya setelah makan pasti orang-orang akan berbaring. Itulah yang menyebabkan orang kesulitan untuk tidur, karena aliran asam lambungnya tidak teratur. Obat-obatan yang dimaksud bukanlah narkoba atau sejenisnya. Banyak jenis obat yang mempengaruhi tubuh seseorang, yaitu obat jantung, anti depresi, dan darah tinggi. Beberapa obat yang saat ini dijual bebas juga mengandung kafein, yaitu obat anti nyeri dan penurun berat badan.

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Lumiere Kitchen & Wardrobe

Jl. Kp. Dongkol, Tangerang, Banten, 15320

Buka pukul 10:00 - 18:00 Buka

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!